Berita dan Informasi


...
Vampire bukan sembarang Vampire

by museum|| 23 Agustus 2023 || 606 kali


Waktu kau lewat aku sedang mainkan gitar Sebuah lagu yang kunyanyikan tentang dirimu Seperti kemarin kamu hanya lemparkan senyum Lalu pergi begitu saja bagai pesawat tempur   Begitulah lirik lagu yang berjudul Pesawat Tempur milik Iwan Fals   Pesawat tempur merupakan sebuah pesawat milik militer yang dirancang untuk pertempuran udara. Peran pesawat tempur digunakan untuk dominasi wilayah udara di atas medan perang untuk melakukan pengeboman pada target atau sasaran ...

...
Pameran “Maha Bandhana 2 : Cerita dari Mancanegara Wetan” Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta

by museum|| 26 Juli 2023 || 399 kali


Dalam rangka Muhibah Budaya Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta, yang bertema “Merajut Budaya Mataram: dari Yogyakarta untuk Indonesia”, diselenggarakan pameran temporer dengan judul “Mah? Bandhana #2: Cerita dari Mancanegara Wetan. Pameran ini akan diselenggarakan di Kompleks Rumah Dinas Walikota Madiun, Jl Pahlawan No 77 Kota Madiun mulai tanggal 20 hingga 24 Juli 2023. Cerita dari Mancanegara Wetan diambil sebagai judul agar dapat mengangkat ...

...
Lagi, SMP N 1 Godean Sleman Juara 1 LCCM DIY 2023

by museum|| 14 Juli 2023 || 766 kali


Kamis 13 Juli 2023, Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) DIY melalui seksi permuseuman melaksanakan Lomba Cerdas Cermat Museum 2023 (LCCM) bertempat di Ruang Mini Teater Museum Pusat Dirgantara Mandala TNI AU, Kompleks Pangkalan Udara Adisucipto Jl. Raya Janti, Karang Janbe, Maguwoharjo, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55282. Lomba Cerdas Cermat Museum 2022 (LCCM) dibuka oleh Rully Andriadi S,S. Plh Kepala Bidang Pemeliharaan dan Pengembangan Sejarah, Bahasa, Sastra dan ...

...
Perkembangan Perak Kotagede dan Klaster Kemahiran Teknologi Tradisional Museum Kotagede

by museum|| 08 Juni 2023 || 1.289 kali


Kotagede merupakan salah satu lokasi bersejarah bagi perkembangan Mataram Islam. Sebagai ibu kota kerajaan, Kotagede berkembang menjadi pusat pemerintahan dan  perekonomian yang mendukung rakyat Mataram Islam. Meski pada tahun 1613 Sultan Agung memindahkan pusat kerajaan ke Kerta tidak membuat wilayah ini menjadi sepi dan tetap menjadi wilayah yang berpengaruh pada masa Mataram Islam. DI Kotagede dapat dijumpai berbagai peninggalan era Mataram Islam seperti makam para pendiri kerajaan, ...

...
Ada Museum di Tengah-tengah Gumuk Pasir Parangtritis

by museum|| 06 Juni 2023 || 797 kali


Hai sahabat museum, pernahkah kamu bermain ke Gumuk Pasir Parangtritis? Tau fenomena Gumuk Pasir Parangtritis? Gumuk Pasir Parangtritis adalah sebuah fenomena alam dari bentanglahan yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta. Gumuk Pasir ini terjadi karena bentukan alam yang berasal dari material Gunung berapi yang terbawa ke tepi pantai terkena gerusan gelombang sehingga menjadi pasir yang lembut dan halus. Pasir halus tersebut kemudian mengering dan terbawa hembusan angin sehingga terbentuklah ...

...
Mesin Sheet Roneo 250 Saksi Perkembangan Pendidikan Indonesia

by museum|| 05 Juni 2023 || 444 kali


Daerah Istimewa Yogyakarta atau biasa disingkat dengan DIY adalah salah satu daerah otonom setingkat provinsi yang ada di Indonesia yang beribukota di Yogyakarta. Dalam Babad Gianti, Yogyakarta atau Ngayogyakarta merupakan sebuah nama yang diberikan oleh Paku Buwono II raja Mataram 1719-1727 sebagai pengganti nama dari pesanggrahan Garjitawati. Yogyakarta berarti Yogya yang kerta berarti Yogya yang makmur, sedangkan Ngayogyakarta Hadiningrat berarti Yogya yang makmur dan ...

...
SARASEHAN PERMUSEUMAN LANGKAH MENUJU MUSDA BARAHMUS DIY 2023

by museum|| 26 Mei 2023 || 693 kali


Kamis 25 Mei 2023, Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) DIY telah menfasilitasi asosiasi permuseuman Barahmus DIY untuk melaksanakan kegiatan sarasehan permuseuman di Hotel Tjoko Style Jl. Menteri Supeno No.48, Sorosutan, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta. Sarasehan Permuseman merupakan langkah menuju Musda (Musyawarah Daerah) Barahmus DIY yang akan dilaksanakan bulan Juli 2023. Kali ini Sarasehan Permuseuman mengangkat tema “Strategi Pengelolaan Museum ...

...
MENGENAL PESAWAT RI – X WEL, PESAWAT EKSPERIMENTAL KARYA ANAK BANGSA

by museum|| 25 Mei 2023 || 1.079 kali


Bagi generasi muda, modifikasi merupakan sebuah tantangan dalam mengubah bentuk pabrikan standar menjadi bentukan yang diinginkan sesuai selera. Modifikasi bisanya dilakukan oleh generasi muda pada objek kendaraan bermotor, mobil maupun computer agar mendapat spesifikasi sesuai yang diingikan dengan konsep tertentu. Namun bagaimana jadinya jika modifikasi sebuah kendaraan bermotor diaplikasikan pada pesawat terbang karya anak bangsa? Pesawat RI – X WEL merupakan pesawat modifikasi atau ...

...
Mengenal Pesawat Terbang Karya Anak Bangsa N250 Gatotkaca

by museum|| 22 Mei 2023 || 4.920 kali


Hai Sahabat Museum, di era yang serba canggih saat ini tentu memudahkan kita dalam melakukan hal apapun. Diantaranya adalah dengan hadirnya pesawat terbang yang telah membantu kita berpergian keluar daerah melalui jalur udara. Dari beberapa sumber transportasi udara ini dahulu pada awalnya adalah sebuah penemuan dari Wright Bersaudara (Wright Brother) yaitu Orville dan Wilbur Wright yang telah membuat pesawat terbang dengan penerbangan pertamanya yang bisa dikendalikan oleh manusia. Seiring ...

...
Perlukah Museum memiliki website profil?

by museum|| 11 Mei 2023 || 380 kali


Seiring perekembangan Teknologi Informasi yang sangat pesat membuat semua sector berlomba untuk memanfaatkan kemajuan tersebut untuk memaksimalkan potensi. Potesni yang ada perlu disampaikan secara optimal agar semakin banyak dikenal oleh masyarakat. Salah satu perekembangan Teknologi Informasi yang sering dijumpai adalah munculnya website pada beberapa lembaga, sekolah, perusahaan, dan tempat wisata. Website merupakan serangkaian halaman yang berisi informasi dan terhubung satu sama lain yang ...




Copyright@2024

Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta