by admin|| 29 Agustus 2018 || 7.324 kali
Selasa (28/8) Pemerintah desaGilangharjo bekerjasama dengan Kwas Holistic Training Centre mengadakan sesi motivasitentang kewirausahaan, bertempat di Balai Desa Gilangharjo. Sesi motivasidiikuti oleh karang taruna Gilangharjo dari lintas dusun sejumlah 30 peserta. KepalaDesa Gilangharjo, Kasi Pembangunan, staf dan Pendamping Desa Budaya turutberpartisipasi pada kegiatan tersebut.
Kwas Holistic Training Centre memaparkanpotensi desa Gilangharjo yang dapat diolah menjadi komoditi wirausaha. Potensi tersebutadalah; pertanian dan peternakan, kuliner, kerajinan, seni budaya, wisata alam,sekolah berbasis vakasional dan peradaban Mataram kuno Selo Gilang. Drs. H.Pardiyono menyampaikan harapannya “Karang taruna akan menjadi pionir, gardaterdepan untuk memajukan Desa Gilangharjo menuju Smart Village. Pemanfaatan ITsebagai sarana publikasi untuk mempromosikan potensi dan up date kegiatan harus dilakukan oleh semua kalangan.”
Metode wirausaha yang akandilakukan oleh pihak Kwas Holistic Training Centre “Live In Entrepeneurship”dengan melibatkan 200 peserta dari Jakarta, karangtaruna desa Gilangharjo,siswa SMK 1 Bantul dan siswa SMP 4 Pandak. Karangtaruna berperan dalammenyediakan tempat inap, photo boothdan pertunjukkan seni budaya. Live In Entrepeneurship akan dilaksanakan selama5 hari. Proses Live In Entrepeneurshipdi Desa Gilangharjo dapat menjadikan Desa Gilangharjo sebagai desa dan sekolahunguulan yang memiliki ciri khas.
-Tim Pendamping Desa Budaya-
by museum || 04 Juli 2023
Air merupakan salah satu sumber daya alam yang diperlukan untuk kelangsungan hidup makhluk hidup di bumi. Untungnya, air adalah sumber daya alam terbarukan. Proses pembaharuan air berlangsung dalam ...
by museum || 02 Juni 2022
Batik merupakan karya bangsa Indonesia yang terdiri dari perpaduan antara seni dan teknologi oleh leluhur bangsa Indonesia, yang membuat batik memiliki daya tarik adalah karena batik memiliki corak ...
by museum || 24 Oktober 2022
Raden Ayu Lasminingrat terlahir dengan nama Soehara pada than 1843, merupakan putri seorang Ulama/Kyai, Penghulu Limbangan dan Sastrawan Sunda, Raden Haji Muhamad Musa dengan Raden Ayu Ria. Lasmi ...
by museum || 24 Mei 2022
Raden Dewi Sartika dilahirkan tanggal 4 Desember 1884 di Cilengka, Jawa Barat, puteri Raden Somanagara dari ibu Raden Ayu Rajapermas. Dewi Sartika menumpuh Pendidikan di Cicalengka. Di sekolah ia ...
by museum || 18 September 2023
Limbah merupakan masalah besar yang dirasakan di hampir setiap negara. Jumlah limbah akan semakin bertambah seiring berjalannya waktu. Permasalahan sampah timbul dari berbagai sektor terutama dari ...
by admin || 11 Mei 2012
YOGYA (KRjogja.com) - Sabda tama yang disampaikan oleh Raja Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat, Sri Sultan HB, secara lugas menegaskan akan posisi tawar Kraton dan Pakualaman dalam NKRI. Sabda tama ini ...
by admin || 11 Mei 2012
YOGYA (KRjogja.com) - Kerabat Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat, KRT Hadi Jatiningrat menafsirkan sabda tama Sri Sultan Hamengku Buwono X, sebagai bentuk penegasan bahwa persoalan yang menyangkut ...
by admin || 18 Juni 2013
"SIFAT petir itu muncul secara spontan, mendadak, tidak memilih sasaran. Beda dengan petir yang di lapas Cebongan. Sistemik, terkendali," ujar Pak Petir.Pernyataan tersebut lalu dikomentari super ...