by museum|| 25 Mei 2022 || 503 kali
Bersamaaan dengan peringatan hari kebangkitan nasional yang diperingati pada 20 mei 2022, Vredeburg in Frame kembali hadir di akhir bulan dengan mengusung tema “BANGKIT UNTUK SELALU BERKARYA”. Segmen pertama dibuka dengan segmen edukasi yang dipandu oleh Noibenia Gendrit K.R selaku edukator museum. Di Diorama 3, ia menceritakan peristiwa perlawanan Tentara Pelajar terhadap pasukan Belanda pada tanggal 29 Mei tahun 1949 tepatnya setelah Serangan Oemoem 1 Maret di Rejodani, Sleman, ...
by sf|| 25 Mei 2022 || 707 kali
Matra Kriya Festival 2022 kembali dilaksanakan Dibas Kebudayaan DIY, dengan kegiatan tersentral di Taman Budaya Yogyakarta tanggal 21 sd 28 Mei 2022, menyajikan bermacam macam kegiatan mulai dari pameran kriya, workshop seni, fasion show serta Kriya Ventura. kriya ventura kali ini mengambil 2 tempat yaitu Studio Kalahan dan Studio Natural Eco Fashion. studio Kalahan merupakan Studio yang menyimpan galery karya seniman kondang seni Instansi HERI DONO, selain terkenal dengan karya ...
by museum|| 24 Mei 2022 || 163.023 kali
Raden Dewi Sartika dilahirkan tanggal 4 Desember 1884 di Cilengka, Jawa Barat, puteri Raden Somanagara dari ibu Raden Ayu Rajapermas. Dewi Sartika menumpuh Pendidikan di Cicalengka. Di sekolah ia termasuk murid yang cerdas. Pulang sekolah ia mengajak beberapa orang gadis anak pelayan dan pegawai rendahan pamannya untuk bermain “sekolah-sekolahan”. Setelah ayahnya meninggal dunia, ibunya Kembali ke Bnadung. Waktu itu Dewi sudah berusia belasan tahun. Ia pun tinggal bersama ibunya di ...
by museum|| 24 Mei 2022 || 877 kali
Halo sahabat museum dimanapun berada. Tahukah kalian, jika biasanya sebuah koleksi yang ada di museum itu pasti tidak boleh di sentuh untuk menjaga orisinal dari koleksi museum tersebut, menjaga agar tidak kotor, dan lain sebagainya. Nah berbeda dengan yang ada di Museum Gempa Prof Dr. Sarwidi, kebanyakan koleksi yang ada harus di sentuh agar kita dapat merasakan langsung pengalaman dan ilmu pengetahuan praktis yang berkaitan dengan kebencanaan khususnya gempa. Pada kesempatan kali ini, kita ...
by museum|| 24 Mei 2022 || 584 kali
Halo sahabat museum dimanapun berada, nah memasuki bulan April kemarin. Museum Gempa Prof. Dr Sarwidi melakukan inventarisasi koleksi yang ada di museum Gempa. Hal ini bertujuan untuk memudahkan proses perawatan koleksi yang ada di Museum juga pembaharuan data koleksi karena bisa jadi ada penambahan koleksi baru setiap tahunnya. Proses inventarisasi ini memerlukan beberapa tahapan. Dimana tahap awal yaitu pendataan koleksi yang ada di Museum, lalu mencocokkan data yang baru dengan yang sudah ...
by museum|| 24 Mei 2022 || 1.071 kali
Memasuki Bulan Mei Museum Monumen Yogya Kembali atau Museum Monjali membuat sebuah inovasi layanan baru untuk semakin memanjakan para pengunjung yang datang. Inovasi tersebut adalah layanan penyewaan kostum pejuang untuk para pengunjung. Layanan ini mulai dioperasikan pada libur lebaran yang lalu dan telah berjalan hingga saat ini. Libur lebaran dipilih karena dirasa dapat menjadi momentum yang tepat untuk mulai mengoperasikan inovasi baru ini. Nanang Dwinarto selaku Kepala Bagian Operasional ...
by sf|| 23 Mei 2022 || 1.290 kali
Salam Buidaya! pada hari Senin tanggal 23 Mei 2022 bertempat di ruang rapat Sadewa Dinas Kebudayaan DIY telah dilaksanakan rapat Kuratorial tahap pertama, dari rapat tersebut telah terpilih 14 proposal yang lolos menuju tahap pitching. 14 proposal tersebut terdiri dari 10 proposal kategori Fiksi dan 4 proposal kategori Dokumenter. Berikut rincian proposal tersebut: Katagori Fiksi : Best friend Forever Extra Set Kemlithih Lebaran Di Hongkong Penghuni Baru Rancu Trah ...
by museum|| 20 Mei 2022 || 485 kali
Halo Sahabat Museum, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Pada tahun 2022 ini, pemerintah telah mengizinkan masyarakat untuk melakukan mudik lebaran. Pemerintah juga melonggarkan persyaratan perjalanan bagi masyarakat yang sudah melaksanakan vaksinasi covid-19. Momen mudik lebaran tahun ini disambut antusias oleh masyarakat Indonesia, itu terlihat jelas karena di berbagai daerah khususnya di Yogyakarta terjadi kemacetan. Biasanya para pemudik yang datang di Yogyakarta akan berubah ...
by museum|| 20 Mei 2022 || 445 kali
Riuh canda dibalut semangat bergiat ratusan anak usia kelas 4 Sekolah Dasar (SD), tampak memenuhi Lapangan Museum Monumen Pahlawan Pancasila, Senin (16/05/2022). Tujuan kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan jiwa kepahlawanan serta kegiatan Bazar Siaga kepada peserta didik Sekolah Dasar di wilayah Kabupaten Sleman, melalui Gerakan Pramuka dari Ancu Siaga Kwartir Cabang Sleman. Dalam hal ini ada sekitar 200an peserta didik dengan mengundang sekolah dari 17 kapanewon se-Kabupaten Sleman, ...
by museum|| 20 Mei 2022 || 1.139 kali
Museum Wayang Beber Sekartaji merupakan museum pertama di Indonesia yang berfokus pada pelestarian Wayang Beber. Museum ini juga berperan sebagai media edukasi masyarakat mengenai penanaman pendidikan karakter. Salah satu media yang digunakan sebagai sarana edukasi adalah Wayang Beber Pancasila. Wayang Beber Pancasila merupakan salah satu koleksi unggulan milik Museum Wayang Beber Sekartaji. Wayang Beber Pancasila menjadi lakon yang paling laris dipentaskan di berbagai tempat misalnya Candi ...