Gelaran kegiatan Pekan Seni Grafis memasuki babak baru, setelah sebelumnya mengadakan berbagai macam kompetisi, kemudian dilanjutkan workshop, kemarin sore tanggal 21 09 2021, bertempat di Kiniko Art kasihan bantul, diadakan Pembukaan PSGY 2021.
kegiatan yang dibuka oleh Kepala Dinas Kebudayaan DIY, Dian Lakshmi Pratiwi, S.S., M.M, berlangsung sangat meriah, meskipun dengan guyuran hujan dan protokol kesehatan yang sangat ketat. dalam sambutanya Kepala Dinas Kebudayaan DIY menyampaikan ...
Senin 2 Agustus 2021, Dalam upaya mendukung kegiatan vaksinasi Kantor Wilayah Kementerian Agama DIY dan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) DIY melalui program Kita Jaga Kyai (KJK) yang digagas Kementerian Agama RI melalui Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren dan Baznas RI, Dinas Kebudayaan (Kundha Kebudayaan) DIY melalui Seksi Permuseuman Bidang Pelestarian dan Pengembangan Sejarah, Bahasa, Sastra dan Permuseuman memberikan fasilitas transportasi Bus Wajib Kunjung Museum (WKM) ...