Berita dan Informasi


...
Menyambut "Anugerah Kebudayaan 2019"

by admin|| 04 Maret 2019 || 1.989 kali


Pada tahun 2019,Pemerintah Daerah melalui Dinas Kebudayaan DIY akan menyelenggarakan Penghargaan Seniman dan Budayawan. Sarasehan  yang dilaksanakan pada Senin, 04 Maret 2019ini adalah bagian proses untuk sosialisasi kepada para calon pengusul yakniakademisi (perguruan tinggi se-DIY diantaranya UGM, UIN, UNY, dan ISI), pusat studi kajian budaya, lembaga/komunitas budaya, tokoh seniman dan budayawan, Dinas Pendidikan seluruh DIY, Dinas Kebudayaan Kabupaten dan Kota serta rekan-rekan media ...

...
Safari Duta Museum ke sekolah di SD 1 Padokan Bantul

by admin|| 01 Maret 2019 1.723 kali


Pada hari Jumat, 22 Februari 2019, tim Duta Museummelaksanakan kunjungan ke sekolah di SD 1 Padokan Bantul pada pukul 09.00-1100.Safari Duta Museum kali ini diketuai oleh Retno Pratiwi (ambasador MuseumSejarah Purbakala Pleret) dengan anggota Octa Viantary (ambasador museumGLzoo), Zen Risna (ambasador museum pergerakan wanita, Dian Purnamasari(ambasador musem Tembi) dan Sinta Kristanti (ambasador museum sonobudoyo).Sejumlah 60 siswa-siswi kelas 5 SD  1Padokan sangat antusias selama mengikuti ...

...
Registrasi Koleksi Museum Pendidikan Indonesia UNY

by admin|| 01 Maret 2019 1.584 kali


Kegiatan registrasi koleksi museum oleh tim register Dinas Kebudayaan (kundha kabudayan) DIY di Museum Pendidikan Indonesia UNY bulan Februari sampai dengan Maret 2019. Koleksi yang sudah teregistrasi hingga akhir Februari berjumlah 280 koleksi, denganjenis koleksi berupa alat transportasi, alat tulis dan buku. 

...
Safari Duta Museum di SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta

by admin|| 01 Maret 2019 2.089 kali


Kegiatan Safari Duta Museum yang di koordinatori oleh DutaMuseum Bahari Yogyakarta Zukhrofa Rizkiana Ramadhani. Kegiatan ini dilaksanakanpada hari Senin, 25 Februari 2019. Bertempat di SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta.Turut berpartisipasi dalam acara tersebut yaitu, Cicilia Nian Erika  Duta Museum Wayang Kekayon, Yuli ErnawatiDuta Museum Monumen Yogya Kembali, Ria Palupi Jati Duta Museum Dewantara KirtiGriya, dan Retno Dian Saputra Duta Museum DR. Yap Prawirohusodo. Kegiatantersebut disambut ...

...
Gelar Budaya sebagai Wujud Sumbangsih Kelompok Pengobatan Tradisional dalam Melestarikan Seni Buda

by admin|| 01 Maret 2019 1.395 kali


Kamis, 28 Februari 2019, masyarakatGilangharjo khususnya di dusun Daleman menggelar pertunjukkan seni kethoprak.  Kethoprak merupakan seni drama tradisionalyang terlahir di Surakarta dan berkembang pesat di Yogyakarta. Teater yangmengandung unsur utama berupa dialog dan  dagelan yang diiringi dengan gamelan.Gelar budaya yang diselenggarakan  oleh kelompok pengobatan tradisional   yang diketuai oleh Bapak Heru Santoso. Pementasankethoprak dengan judul “Suminten Edan” diperankan oleh ...

...
Evaluasi Edukator Museum bulan Februari 2019

by admin|| 01 Maret 2019 1.574 kali


Evaluasi Edukator Museum Dinas Kebudayaan (Kunda Kabudayan) DIYmerupakan agenda bulanan yang dilakukan untuk melakukan evaluasi kinerja dan sharing kendala yang dihadapi oleh Edukator Museum selama bertugas di museum. Evaluasi Edukator bulan Februari dilaksanakan pada hari rabu tanggal 27 Februari 2019. Sebelum dilakukan evaluasi, Edukator Museum terlebih dahulu mengumpulkan laporan bulanan yang diserahkan maksima ltanggal 25 pada tiap bulannya sebagai bahan untuk evaluasi. Dalam laporan ...

...
Penilaian desa budaya dilakukan secara terukur dan terbuka, sesuai dengan keadaan di lapangan

by admin|| 01 Maret 2019 2.006 kali


Format penilaian desa budaya di Daerah Istimewa Yogyakarta pada 2019, tetap berpedoman pada Peraturan Gubernur Nomer 36 Tahun 2014. Dengan demikian, desa budaya diharapkan mampu memusatkan perhatiannya terhadap upaya menggarap sumber daya masing-masing untuk memperbaiki statusnya. Pada lain sisi, kebingungan desa terhadap statusnya, segera bisa teratasi. Segala sesuatu sumber daya di desa, bisa menjadi prestasi. Misalnya, desa punya kesenian jathilan, bisa tumbuh subur, bukan satu dua ...

...
Dana keistimewaan untuk kesejahteraan masyarakat bersama

by admin|| 01 Maret 2019 1.715 kali


  Dana keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta diharapkan dapat membawa kesejahteraan masyarakat bersama, meskipun kesejahteraan tidak selalu diukur dengan uang. Hal ini ditegaskan kepala bidang pemeliharaan dan pengembangan adat tradisi, lembaga budaya, dan seni, pada Dinas Kebudayaan DIY, Dra. Y. Eni Lestari Rahayu, ketika menyampaikan surat keputusan gubernur DIY tentang Pembantu Pelestari Lembaga Warisan Budaya di Makam Kotagede, Imogiri, dan Nitikan, pada Jumat pagi, 1 Maret 2019, di ...

...
JAMBORE KESEJARAHAN

by admin|| 01 Maret 2019 1.480 kali


Dinas Kebudayaan DIY menyelenggarakan Jambore Kesejarahan dalam rangka Peringatan Serangan Umum 1 Maret 1949. Kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 1-2 Maret 2019 di Hotel De Senopati. Ada 150 peserta dari unsur akademisi, pencinta, pelaku, dan pelajar baik dari Yogyakarta dan luar Yogyakarta (Bandung, Medan, Jakarta, Malang, Surabaya, Kalimantan, dsb). Tujuannya adalah mewujudkan memori kolektif bagi para generasi muda serta menjadi wujud nyata dari upaya untuk mengenang dan merefleksikan ...

...
SHBJ UNTUK SENIMAN

by admin|| 28 Februari 2019 2.107 kali


Standar Harga Barang  Jasa merupakan kepanjangan dari SHBJ. Bagi pemerintah daerah SHBJ merupakan buku pintar yang memuat pedoman pembakuan barang dan jasa menurut jenis, spesifikasi dan kualitas serta harga tertentu dalam satu periode. Tahun ini, Pemerintah Daerah DIY menyusun kembali SHBJ untuk tahun 2019. Melalui biro organisasi, usulan dari seluruh SKPD di DIY ditampung yang kemudian dibahas dan ditetapkan melalui Peraturan Gubernur. Ada hal yang berbeda pada penyusunan SHBJ tahun ini. ...




Copyright@2024

Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta