Berita dan Informasi


...
Edukasi Cokelat di Museum & Pabrik Cokelat Monggo

by museum|| 06 Februari 2024 || 145 kali


Kamu pengemar cokelat? Makanan berbahan cokelat? Taukah kamu jika cokelat merupakan makanan yang digemari oleh banyak orang. Mulai dari cokelat batang, cokelat kotak, bubuk cokelat, selai cokelat hingga es krim cokelat. Camilan yang memiliki citarasa unik dengan sensasi meleleh di mulut ini ternyata melalui proses panjang pengolahan sebelum dapat dinikmati dengan berbagai cara. Proses pembuatan cokelat dimulai dari pengolahan biji kakao. Pertama pengolahan dilakukan di perkebunan kakao mulai ...

...
Holistik Kehidupan Buah Pikir Susilawati Susmono

by museum|| 06 Februari 2024 || 152 kali


Penciptaan adam dari tanah yang diambil di bumi sudah menjadi kehendak sang pencipta. Jika berkehendak, adam bisa saja diciptakan dari unsur lain. Bisa saja manusia diciptakan dari cahaya seperti malaikat bahkan api seperti iblis. Diturunkannya manusia di dunia tentu memiliki tujuan yang sudah ditulis dan direncanakan oleh sang maha pencipta. Manusia terpilih untuk menjadi khalifah di bumi meski hal tersebut menjadi pertentangan besar para malaikat. Sifat manusia yang bisa berbuat kerusakan di ...

...
Wisata Edukasi Museum dan Bangunan Cagar Budaya di Museum Biologi UGM

by museum|| 06 Februari 2024 || 149 kali


Sudah pernah berkunjung ke Museum Biologi? Museum yang berada di di jalan Sultan Agung N0.22, Kecamatan Mergangsan, Kotamadya Yogyakarta, Propinsi DIY ini merupakan museum khusus pendidikan hayati yang dikelola di bawah naungan Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada. Koleksi yang dipamerkan di museum ini adalah berbagai jenis flora dan fauna yang diawetkan. koleksi museum ini merupakan penggabungan dari koleksi Musium Zoologicium yang dikelola, Prof. Drg. RG Indrayana (alm) dan koleksi Museum ...

...
Sabak dan Grip, PC Tablet era Sekolah Rakyat

by museum|| 06 Februari 2024 || 243 kali


Sabak dan grip merupakan alat tulis yang digunakan ketika masa penjajahan kolonial Belanda di Indonesia sekitar tahun 1960an. Sabak terbuat dari lempengan batu karbon yang dicetak lempengan segi empat dan ditulisi dengan menggunakan grip. Pelajar SR (Sekolah Rakyat) jika sekarang setara SD (Sekolah Dasar) adalah pengguna setia alat tulis tersebut. Pada awal masa pendidikan di Indonesia banyak murid-murid yang belum memiliki buku catatan atau buku tulis. Selain karena keterbatasan media, harga ...

...
Produk Hukum Tentang Kebudayaan di Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2023

by admin|| 22 Desember 2023 || 233 kali


1. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 44 Tahun 2022 Analisis Dampak pada Warisan Budaya. Melalui link berikut: https://jdih.jogjaprov.go.id/storage/17554_2022pg0034044.pdf 2. Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 32 Tahun 2023 Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Istimewa Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 3 Tahun 2017 tentang Pemeliharaan dan Pengembangan Kebudayaan.Melalui link berikut: https://jdih.jogjaprov.go.id/storage/2023pg0034032.pdf 3. Peraturan ...

...
BUKU MENDENGAR SUARA MERAWAT SEMESTA Bunga Rampai Aspirasi – 80 Tahun Sri Sultan Hamengku Buwono X”

by anis|| 17 November 2023 || 6.466 kali


BUKU MENDENGAR SUARA MERAWAT SEMESTA Bunga Rampai Aspirasi – 80 Tahun Sri Sultan Hamengku Buwono X” “Menegakkan Kedaulatan Negara: Perang dan Diplomasi dalam Revolusi Indonesia” Penulis : Agung Priyo Wicaksono ISBN : (dalam proses) Sampul : Hard cover Halaman : 458 halaman Ukuran : 17 x 24 cm Harga : Tidak diperjualbelikan SINOPSIS TIBA-TIBA saja, datang tawaran dari Pemda DIY untuk menulis buku, tepatnya menghadiahi Sri Sultan ...

...
Soegondo Djojopoespito Tokoh dibalik Sumpah Pemuda

by museum|| 15 November 2023 || 907 kali


Soegondo dilahirkan di Tuban Jawa Timur pada tanggal 22 Februari 1904. Ayahnya Bernama Kromosardjono berasal dari Tegal adalah seorang penghulu dan mantri juru tulis desa di kota Tuban. Sedangkan istrinya berasal dari Tuban adalah Putri seorang Khotib yang Bernama Djojoatmadjo. Soegondo bersaudara dua orang, adiknya Perempuan Bernama Soenarjati. Ketika kecil, Soegondo dan adiknya ikut dengan Paman yang bertugas sebagai colleteur di Blora, paman ini yang membiayai mereka. Soegondo mendapat ...

...
Selamat SMP N 1 Godean : Juara bertahan LCCM DIY raih Juara 3 LCCM tingkat Nasional di Jakarta

by museum|| 13 Oktober 2023 || 3.456 kali


Jakarta, 10 Oktober 2023 – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Museum Nasional Indonesia (MNI) kembali menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat Museum (LCCM) Tingkat Nasional untuk SMP/MTs pada 9 s.d. 14 Oktober 2023. Pagelaran yang dilaksanakan untuk yang kesembilan kalinya ini sejak 2015, diikuti oleh 102 peserta perwakilan dari 34 provinsi di Indonesia. Sebelumnya, pada 2022 lalu hanya peserta dari 32 provinsi yang mengikuti kegiatan ini. ...

...
Pameran Temporer “Hadya : Pemaknaan Hadiah dalam Pelestarian Kebudayaan” Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta

by museum|| 11 Oktober 2023 || 301 kali


Dalam rangka Pembinaan dan Pengelolaan Permuseuman Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta bekerjasama dengan Museum Lambung Mangkurat Kalimantan Selatan, yang bertema “Pemaknaan Hadiah dalam Pelestarian Kebudayaan”, diselenggarakan pameran temporer dengan judul “Hadya”. Pameran ini akan diselenggarakan di Museum Lambung Mangkurat Komet, Kec. Banjarbaru Utara, Kota Banjar Baru Kalimantan Selatan mulai tanggal 3 Oktober hingga 6 Oktober 2023. Pergeseran ...

...
Dukung SMP N 1 Godean di LCCM tingkat Nasional Jakarta

by museum|| 11 Oktober 2023 || 304 kali


Jakarta, 10 Oktober 2023 – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Museum Nasional Indonesia (MNI) kembali menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat Museum (LCCM) Tingkat Nasional untuk SMP/MTs pada 9 s.d. 14 Oktober 2023. Pagelaran yang dilaksanakan untuk yang kesembilan kalinya ini sejak 2015, diikuti oleh 102 peserta perwakilan dari 34 provinsi di Indonesia. Sebelumnya, pada 2022 lalu hanya peserta dari 32 provinsi yang mengikuti kegiatan ...




Copyright@2024

Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Daerah Istimewa Yogyakarta